Mengatur Record Source Pada Suatu Form Lewat VBA – Part 2 (Form Dan VBA)

www.niguru.com

Niguru.com | Kamis, 1 Okt 2020 | Posting kali ini melanjutkan posting sehari sebelumnya yang membahas mengenai cara mengatur record source dari suatu form lewat VBA. Dimana biasanya pengaturan record source hanya dilakukan pada saat pembuatan form saja.
Bila pada posting sehari sebelumnya, Niguru.com menjelaskan mengenai cara pembuatan tabel yang akan digunakan sebagai record source, maka pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan pada bagian form dan cara menyisipkan instruksi VBA didalamnya.

  1. Klik side tab Forms.
  2. Double click Create form in Design view.
  3. Klik icon Label.
  4. Drag area pada Detail form untuk membuat label > ketikkan : SWITCH RECORD SOURCE.

Perbesar teks pada label dengan mengubah font size menjadi = 18:

  1. Klik side tab Tables.
  2. Klik Table1.
  3. Drag Table1 ke area Detail dari form. Dengan cara ini maka secara otomatis tercipta sub form dari Table1.
  4. Klik Finish.

Hasilnya:

  1. Klik icon check box.
  2. Drag check box di detail area form.

Ganti label check box menjadi pilihan Binatang/Tumbuhan

  1. Double click check box.
  2. Klik tab Other
  3. Edit agar Name = PilihBtn.
  1. Klik tab Event.
  2. Scroll down After Update > pilih Event Procedure.
  3. Klik tombol Next (titik tiga).

Ketika VBA Editor tampil, ketikkan instruksi sebagai berikut:
If PilihBtn Then
Table1_subform.Form.RecordSource = “table1”
Else
Table1_subform.Form.RecordSource = “table2”
End If
     
Ganti label NamaBinatang menjadi Nama, karena kolom ini digunakan juga nantinya untuk nama tumbuhan juga:

 
 Tekan tombol [Ctrl + S] untuk menyimpan form > klik Yes, saat window konfirmasi Save tampil:

 
 
Hasilnya, saat Form1 dibuka, dan check box dicontreng:

 
 

Hasilnya, saat Form1 dibuka, dan check box dikosongkan:
 
 

Untuk pembaca yang ingin mendapatkan file latihan yang sudah dibuat dengan langkah-langkah yang dijelaskan tadi, tanpa membuat sendiri, bisa download di URL: http://hideadew.com/LUK

Klik tombol Next (tiga titik):

Klik Download:

Hasilnya file contoh akan terdownload:

Demikianlah langkah-langkah untuk mengatur record source dari suatu form lewat VBA.
Semoga penjelasan pada posting kali ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan bagi para pembaca sekalian.
Selamat beraktivitas .. Have a nice day 🙂
 

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Mengatur Record Source Pada Suatu Form Lewat VBA – Part 1 (Tabel)

www.niguru.com

Niguru.com | Rabu, 30 Sep 2020 | Agar suatu form dapat menampilkan record yang tersimpan pada suatu tabel, maka record source dari form tersebut haruslah berasal dari tabel yang sesuai. Dan pengaturan record source dilakukan pada saat desain form dibuat.
Pada posting kali ini Niguru.com akan membahas sebuah trik pada form MS (Microsoft) Access, untuk melakukan pengaturan record source lewat suatu instruksi pada VBA.

Berikut ini langkah-langkah pembuatan form untuk pengujian dan cara penempatan instruksi VBA di dalamnya:
  1. Buka aplikasi MS Access > Klik  Blank database, untuk membuat database baru.
  2. Ketikkan VBASource.MDB sebagai nama (boleh nama lain).
  3. Klik Create.
  1. Klik side tab Tables.
  2. Double click Create table in Design view.
  3. Buat field ID (Data Type = Number), field Nama (Data Type = Text).
  4. Caption untuk field Nama = NamaBinatang.
Tekan tombol [Ctrl + S] untuk menyimpan (Save) > Klik OK:

Saat window yang menawarkan untuk membuat Primary Key tampil, klik No:
  1. Sekali lagi kli side tab Tables, untuk menambahkan satu buah tabel lagi.
  2. Double click Create table in Design view.
  3. Buat field ID (Data Type = Number), field Nama (Data Type = Text).
  4. Caption untuk field Nama = NamaTumbuhan.

Tekan tombol [Ctrl + S] untuk menyimpan (Save) > Klik OK:
Saat window yang menawarkan untuk membuat Primary Key tampil, klik No:
Buka Table1 dan isikan ID secara berurut, dan nama binatang seperti pada contoh (boleh juga mengisi nama binatang yang berbeda dengan contoh):
Buka Table1 dan isikan ID secara berurut, dan nama tumbuhan seperti pada contoh (boleh juga mengisi nama tumbuhan yang berbeda dengan contoh):

Demikianlah persiapan pembuatan 2 buah tabel yang nantinya akan digunakan sebagai record source bagi form yang akan dibuat.
Posting ini bersambung ke posting berikutnya.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Mempersiapkan SDCard Untuk ReadyBoost Yang Optimal

www.niguru.com

Niguru.com | Selasa, 29 Sep 2020 | Tahun lalu Niguru.com pernah membahas mengenai fasilitas ReadyBoost yang diberikan oleh Microsoft (Baca: Cara Untuk Membuat Netbook Dengan Mikroprosesor Sekelas Celeron Dan Kapasitas Memori Terbatas Dapat Melaju Lebih Kencang – Part 2 (ReadyBoost)).
Fasilitas yang jarang dimanfaatkan ini dapat digunakan oleh para user untuk meningkatkan performa komputer dengan memberikan memori tambahan untuk meningkatkan kecepatan pembacaan storage (HDD, USB Flashdisk, CDROM, dan lain sebagainya).

Berikut ini cara untuk mempersiapkan SDCard sebagai ReadyBoost agar dapat bekerja dengan optimal:
Tekan tombol [Ctrl + X] > pilih dan klik Disk Management:

Pilih drive yang akan digunakan sebagai ReadyBoost > klik kanan pada drive > klik Change Drive Letter and Paths:

Pilih drive A, yang biasanya sudah tidak terpakai lagi karena saat ini penggunaan FDD (Floppy Disk Drive) sudah ditinggalkan oleh para user:

File System = NTFS > Pilih Allocation unit size terbesar (64 kilobytes) > contreng Quick Format > klik Start:

Klik OK:

Klik OK:

Klik radio button: Dedicate this device to ReadyBoost > klik OK:

Demikianlah langkah-langkah untuk mempersiapkan dan membuat SDCard sebagai media untuk fasilitas ReadyBoost yang optimal.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Beginilah Cara Untuk Menginstal Prestashop Pada XAMPP

www.niguru.com

Niguru.com | Senin, 28 Sep 2020 | Kamu yang ingin melakukan penjualan online dan berniat untuk membuat website yang dapat memajang berbagai produk yang kamu jual, dapat menggunakan salah satu aplikasi pembuat website penjualan yang bernama Prestashop.
Aplikasi ini tergolong sebagai CMS (Content Management System), yaitu aplikasi yang sudah dipaketkan secara lengkap untuk membuat website dengan target tertentu, dan Prestashop mempunyai target untuk membuat suatu sistem transaksi online.

Berikut ini langkah-langkah untuk mendapatkan file dan menginstal Prestashop pada XAMPP. Cara menginstal XAMPP sudah pernah dibahas pada posting sebelumnya di web Niguru.com ini.
Mulai dengan mendownload aplikasi Prestashop di: http://botemoda.com/DuC

 

Jalankan file hasil download:

 

Ketikkan lokasi penyimpanan file. Sesuaikan dengan lokasi dimana folder publikasi XAMPP berada, misalnya D:\XAMPP\htdocs\Presta (boleh pada folder yang lain sesuai lokasi XAMPP) > klik Install:

 

Proses install sedang berlangsung:

 

Buka folder dimana Prestashop diinstal:

 

Jalankan XAMPP, dan jalankan Apache:

 

Buka browser dan buka file Install_Prestashop.html, bila install sudah benar maka tampilan pada browser adalah sebagai berikut:

Demikianlah langkah-langkah untuk menginstal Prestashop pada XAMPP.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂
 

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Mari Install KMPlayer, Aplikasi Multimedia Player Yang Dapat Memainkan Berbagai Format Video

www.niguru.com
Niguru.com | Minggu, 27 Sep 2020 | Dengan makin beragamnya pilihan format file video yang beredar di pasaran maka user perlu player yang juga mampu membuka file video yang kompatibel dengan player tersebut.

Niguru.com memberikan saran untuk menggunakan aplikasi KMPlayer, sebuah aplikasi pemutar video yang dapat memutar berbagai format video, sehingga user tidak perlu menginstal satu aplikasi player untuk setiap format video yang kompatibel dengan player-nya.

Berikut ini cara untuk menginstal aplikasi KMPlayer. Kunjungi URL: http://vonasort.com/4EFe
Klik pada gambar untuk mendownload file setup dari aplikasi KMPlayer:

Jalankan file hasil download > Pilih language (bahasa) = English > klik OK:

Proses ekstrak file:

Klik Next:

Klik Agree:

Klik Next:

Klik Install:

Proses install:

Klik Finish:

Klik Close:

Hasilnya KMPlayer akan dijalankan dan aplikasi tampil di layar:

Demikianlah langkah-langkah untuk menginstal KMPlayer, aplikasi pemutar multimedia serbaguna.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Inilah Trik Untuk Menampilkan Dashboard Blogger Model Lama

www.niguru.com
Niguru.com | Sabtu, 26 Sep 2020 | Sejak pertengahan September 2020, Blogger sudah menghilangkah link untuk menampilkan “dashboard” (beranda /halaman utama) model lama, sehingga mewajibkan user untuk menggunakan dasboard model baru.

Pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan trik untuk menampilkan dashboard model lama, meski link untuk menampilkan dashboard lama sudah dihapus secara resmi oleh Blogger.

Berikut ini caranya:
https://draft.blogger.com/u/2/blog/posts/%5Bblog ID]

Perhatikan bahwa alamat di atas adalah:
https://draft.blogger.com/u/2/blog/posts/7290917970294719680

Yang berarti blog ID = 7290917970294719680
Ganti penulisan alamat menjadi:
Hasilnya:

Demikianlah trik untuk menampilkan dashboard model lama.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Beginilah Cara Mengganti Alamat Drive Dari Setiap Storage Yang Terkoneksi Ke Komputer

www.niguru.com
Niguru.com | Jumat, 25 Sep 2020 | Setiap storage (perangkat /alat yang digunakan untuk menyimpan data pada komputer) yang terhubung ke komputer pasti mempunyai alamat, yang berupa abjad (huruf) dari A: sampai Z: .

Drive A: dan B: digunakan untuk FDD (floppy disk drive) yang kini sudah ditinggalkan oleh para user. HDD (hard disk drive) dan storage lainnya memulai alamat dari C:. Pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara untuk merubah alamat drive dari storage yang terhubung ke komputer.

Berikut ini langkah-langkahnya:
Tekan tombol [Ctrl + X] pada keyboard > pilih dan klik Disk Management:

Hasilnya window Disk Management akan tampil:

Pilih dan klik kanan pada storage yang akan diganti alamat drive-nya > klik Change Drive Letter and Paths:

Klik Change:

Scroll down dan pilih alamat drive yang masih tersedia:

Klik OK:

Klik Yes:

Hasilnya, alamat drive sudah berubah:

Demikianlah langkah-langkah untuk mengganti alamat drive dari setiap storage yang terkoneksi ke komputer.

Semoga penjelasan pada posting kali ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan bagi para pembaca sekalian.

Selamat beraktivitas .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Chat Dengan Google Hangout Dengan Menggunakan Aplikasi Pidgin

www.niguru.com
Niguru.com | Kamis, 24 Sep 2020 | Pada posting sehari sebelumnya, Niguru.com sudah menjelaskan cara untuk menginstal aplikasi Pidgin, maka pada posting kali ini Niguru.com akan melanjutkan penjelasan cara penggunaan Pidgin untuk chat dengan menggunakan Google Hangout (GHO).

Meskipun kalah populer dengan Whatsapp (WA) namun GHO sudah terintegrasi dengan GMail versi web. Dan GHO dapat berjalan secara paralel maupun sendirian di PC, tanpa mengharuskan smartphone /HP mengaktifkan GHO.

Berikut ini cara untuk menjalankan GHO dengan menggunakan aplikasi Pidgin.
Mulailah dengan setting pada Google account, buka Gmail pada browser, klik icon Account > klik Manage your Google Account:

Klik Security:

Klik App passwords:

Ketik password > klik Next:

Scroll down Select app:

Klik Other:

  1. Klik Pidgin.
  2. Klik GENERATE.

Proses pembuatan password:

Copy dan simpan password yang ditampilkan (dalam contoh = abcdefghijklmno):

Lanjutkan dengan menjalankan aplikasi Pidgin:

Pada taskbar, klik kanan icon Pidgin:

Klik Add:

Scroll down Protocol > pilih dan klik Google Talk:

Protocol akan secara otomatis berganti ke XMPP, dan selanjutnya ikuti langkah-langkah berikut ini untuk setting:

  1. Ketik alamat Gmail tanpa menyertakan “@gmail.com”.
  2. Ketik password.
  3. Ketik nama.
  4. Contreng: User this buddy icon for this account.
  5. Ganti gambar icon sesuai keinginan.
  6. Contreng: Create this new account on the server.
  7. Klik Save

Hasilnya, aplikasi Pidgin akan menampilkan Buddy List (lawan chat) yang online, kamu tinggal klik pada icon teman yang akan kamu ajak chat, dan mulailah chatting:

Demikianlah cara menggunakan aplikasi Pidgin untuk chat dengan menggunakan Google Hangout.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Install PIDGIN, Aplikasi Chat Serbaguna

www.niguru.com
Niguru.com | Rabu, 23 Sep 2020 | Saat ini penggunaan SMS sudah tergeser oleh penggunaan aplikasi chat, karena pengiriman pesan yang hanya berupa teks tanpa adanya fasilitas lainnya.

Pada posting kali ini Niguru.com mengajak pembaca untuk mencoba menginstal aplikasi bernama Pidgin. Dimana dengan menggunakan aplikasi ini user bisa chat menggunakan beberapa platform chat tanpa harus menginstal banyak aplikasi di komputer.

Berikut ini langkah-langkah untuk menginstal Pidgin:
Kunjungi URL: http://vonasort.com/3cuA
Klik pada gambar untuk mendownload:

Jalankan file setup dari aplikasi Pidgin > saat window pemilihan bahasa tampil, klik OK:

Proses dekompresi data /unpacking:

Klik Next:

Klik Next:

Klik Next:

Klik Install:

Proses install berlangsung:

Klik Next:

Klik Finish:

Untuk memastikan aplikasi Pidgin berhasil terinstal, jalankan aplikasi Pidgin:

Hasilnya, akan tampil halaman pembukaan Pidgin berupa window untuk menginput akun (account) yang akan digunakan untuk chatting:

Demikianlah langkah-langkah untuk menginstal aplikasi Pidgin.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Posting Menggunakan Blogger Dengan Tampilan Baru

www.niguru.com

Niguru.com | Selasa, 22 Sep 2020 | Saat tulisan ini dituliskan Blogger yang sudah meluncurkan tampilan baru beberapa minggu sebelumnya, kini sudah mewajibkan user untuk menggunakan tampilan baru, dan menghapus link untuk menampilkan tampilan lama.
Niguru.com yang sudah terbiasa melakukan posting dengan tampilan lama, perlu penyesuaian agar bisa melakukan posting pada Blogger tampilan baru. 
Berikut ini langkah-langkah untuk melakukan posting pada Blogger tampilan baru:
Kunjungi Blogger dan sign in /login > Setelah halaman utama /dashboard Blogger tampil, klik Posts:

 Klik tanda (+) :

Ketikkan Title /judul:

Ketikkan isi posting:

  1. Klik menu.
  2. Klik icon gambar.
  3. Klik Upload from computer.

Klik Choose files:

  1.  Pilih dan klik folder dimana file gambar berada.
  2. Klik dan pilih gambar.
  3. Klik Open.

  1. Klik pada gambar yang sudah berada di area upload.
  2. Klik Select.

Untuk merubah ukuran gambar, klik pada gambar > klik icon Image Size > pilih ukuran gambar yang dikehendaki:

Hasilnya:

Ketikkan label (terletak di sebelah kanan dari area posting):

Klik Publish:

Hasilnya:

Demikianlah langkah-langkah untuk melakukan posting pada Blogger tampilan baru.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Beginilah Cara Agar Google Chrome Tidak Terlalu Membebani Kinerja Komputer – Part 2

www.niguru.com
Niguru.com | Senin, 21 Sep 2020 | Posting kali ini melanjutkan posting sehari sebelumnya yang telah membahas salah satu cara untuk membuat aplikasi Google Chrome tidak terlalu membebani kinerja komputer dengan mematikan fasilitas Chrome yang tetap resident setelah Chrome ditutup.

Pada posting kali ini Niguru.com akan menggunakan aplikasi Cache Manager sebagai media untuk membantu pengaturan alokasi memori yang digunakan Chrome. Penjelasan mengenai Cache Manager bisa dilihat pada posting ini: Cara Untuk Membuat Netbook Dengan Mikroprosesor Sekelas Celeron Dan Kapasitas Memori Terbatas Dapat Melaju Lebih Kencang – Part 3 (Cache Manager, Visual Effects, Advance Processor Scheduling).

Dan selanjutnya setelah Cache Manager sudah diinstal maka berikut ini caranya:
Jalankan aplikasi Google Chrome:

Jalankan Cache Manager > masuk ke Settings:

Klik Cancel:

  1. Klik tab Memory Management.
  2. Contreng enabled.
  3. Pilih dan klik Chrome.exe.

  1. Klik Limit memory to.
  2. Ketikkan batas memori yang diinginkan, misalnya Niguru.com menggunakan batas 500MB.

Demikianlah cara agar Google Chrome tidak terlalu membebani kinerja komputer.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Beginilah Cara Agar Google Chrome Tidak Terlalu Membebani Kinerja Komputer – Part 1

www.niguru.com
Niguru.com | Minggu, 20 Sep 2020 | Sebagai browser yang saat tulisan ini dibuat adalah browser yang paling populer, Google Chrome memanjakan user dengan berbagai fasilitas, namun harus dibayar dengan membebani OS (operating system) dengan berbagai program yang berjalan secara resident.

Bahkan saat Chrome sudah ditutup, berbagai bagian program dari Chrome masih berjalan secara resident. Niguru.com akan memberikan penjelasan cara membuat program resident tersebut non aktif setelah Chrome ditutup.

Berikut ini caranya:
Jalankan Google Chrome:

  1. Klik menu (ada di pojok kanan atas).
  2. Klik Settings.

Klik Main menu (ada di pojok kiri atas):
  1. Scroll down Advanced.
  2. Klik System.

Non aktifkan slider pada Continue running background when Google Chrome is closed, dengan menggeser ke kiri:

Demikianlah cara agar Google Chrome tidak terlalu membebani kinerja komputer.

Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Cara Mengganti Level Otoritas User Pada OS Windows

www.niguru.com
Niguru.com | Sabtu, 19 Sep 2020 | Bila pada posting sehari sebelumnya Niguru.com menjelaskan mengenai cara untuk membuat local user baru, maka pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara pengaturan level otoritas user.

Level otoritas paling tinggi pada user adalah level ADMINISTRATOR, sedangkan level paling rendah adalah level USER. Masih ada banyak level lain diantara administrator dan user, namun Niguru.com biasa menyederhanakan pengaturan dengan membuat otoritas hanya di level user dan administrator saja.

Berikut ini cara pengaturannya:
Tekan tombol [Windows + X] > pilih dan klik Computer Management:

Untuk melihat apa saja level otoritas yang disediakan oleh Windows, bisa dengan langkah berikut ini:

  1. Scroll down Local Users and Groups
  2. Klik Groups

Hasilnya, akan tampil daftar dari user level dan keterangannya (description) dari setiap user level:

Untuk mengganti level otoritas user:

  1. Klik Users
  2. Pilih dan klik kanan user yang akan diganti level otoritasnya
  3. Klik Properties

  1. Klik Add
  2. Ketik “administrators” (tanpa tanda petik)
  3. Klik OK

  1. Klik user level yang sudah tidak diperlukan
  2. Klik Remove

Hasilnya, hanya akan tersisa user level yang sesuai > klik OK:

Demikianlah langkah-langkah untuk mengganti level otoritas user pada OS Windows.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Cara Singkat Untuk Menambah Local User Pada Windows 10

www.niguru.com
Niguru.com | Jumat, 18 Sep 2020 | OS Windows menyediakan fasilitas agar sebuah komputer dapat digunakan oleh lebih dari seorang user, dan setiap user dapat memiliki tampilan, tata letak application’s shortcut dan folder tersendiri.

Pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara mudah untuk menambah local user pada OS Windows. Cara ini dapat digunakan pula untuk menambah user pada OS Windows berbagai versi, karena teknik ini berlaku universal.

Berikut ini caranya:
Tekan tombol [Windows + X] > pilih dan klik Computer Management:

  1. Klik dan scroll down Local Users and Groups.
  2. Klik kanan pada Users.

Klik New User:

  1. Beri nama pada User name (misal: 01).
  2. Buat dan ketikkan password 2X.
  3. Hapus contreng pada User must change ..
  4. Contreng pada Password never expires.
  5. Klik Create.

Klik Close:

Hasilnya, user baru (= 01, sesuai nama yang tadi dibuat), sudah ditambahkan:

Demikianlah cara untuk menambah local user pada OS Windows 10.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Panduan Install Team Viewer, Aplikasi Online Remote Desktop Yang Mudah Untuk Dioperasikan (User Friendly)

www.niguru.com
Niguru.com | Kamis, 17 Sep 2020 | Saat tulisan ini dibuat pandemi akibat merebaknya virus Covid-19 membuat banyak orang harus bekerja secara online. Berbagai aplikasi yang dapat digunakan untuk rapat atau presentasi online kini menjadi semakin populer.

Salah satu aplikasi yang banyak digunakan untuk presentasi atau belajar online adalah Team Viewer. Aplikasi ini populer karena cara penggunaannya yang mudah (user friendly). Maka pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara untuk menginstal aplikasi ini.

Berikut ini langkah-langkahnya:
Aplikasi ini bisa didownload di: www.teamviewer.com

Setelah selesai download, jalankan file Setup dari Team Viewer:

Pilih dan klik: Default installation > klik Next:

Proses install Team Viewer sedang berlangsung:

Klik dan contreng: NO, I only need TeamViewer for personal use > klik Finish:

Hasilnya, halaman utama aplikasi Team Viewer akan tampil di layar komputer:

Demikianlah penjelasan mengenai cara menginstal aplikasi Team Viewer.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Cyberlink Power DVD, Mengubah Komputer Menjadi DVD Player High End

www.niguru.com
Niguru.com | Rabu, 16 Sep 2020 | Biasanya setiap kali seseorang membeli DVDROM, akan mendapatkan bonus berupa aplikasi untuk merekam DVD atau aplikasi untuk memutar DVD.

Aplikasi pemutar DVD yang dibundel dengan DVDROM biasanya adalah Cyberlink Power DVD. Beberapa vendor kadangkala membundel dengan aplikasi lain, namun Power DVD inilah yang paling populer.

Untuk yang tidak memiliki Power DVD bisa download trial software Power DVD di:
https://www.cyberlink.com/downloads/trials/index_en_US.html

Berikut ini review mengenai fasilitas yang tersedia pada Power DVD:
Tampilan pembukaan Power DVD, berbagai tombol yang tersedia mirip seperti DVD Player.

Terdapat opsi untuk membuka media, langsung dari DVD /VCD, atau membuka media yang tersimpan di storage device:

Terdapat opsi untuk melanjutkan tontonan yang terputus, sehingga user tidak perlu mengulang dari awal:

Terdapat opsi pengaturan kecepatan, sama seperti fasilitas pada DVD Player:

Terdapat pilihan untuk menampilan Subtitel (tulisan terjemahan):

Terdapat pilihan untuk menampilkan halaman menu dari DVD:

Terdapat pilihan untuk melakukan Capture /Screenshot:

Hasilnya:

Terdapat fasilitas untuk menampilkan suara menggelegar dan bergema ala bioskop, dengan menggunakan fasilitas Dolby Surround:

Demikianlah sedikit review mengenai aplikasi Cyberlink Power DVD , DVD player yang handal, dengan berbagai fasilitasnya.

Semoga penjelasan di atas dapat menambah wawasan dan pengetahuan bagi para pembaca sekalian.

Selamat beraktivitas .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Mendaftar Ke Dropbox, Layanan Cloud Gratis Namun Handal

www.niguru.com
Niguru.com | Selasa, 15 Sep 2020 | Saat ini berbagai perusahaan online banyak yang menawarkan jasa CLOUD, yaitu storage (ruang penyimpanan) yang berada di server milik mereka. Pelanggan dapat menggunakan storage tersebut layaknya storage lokal seperti HDD, Flash disk, dan lain sebagainya.

Kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara untuk mendaftar (Sign Up) ke Dropbox. Untuk mengikuti penjelasannya, pembaca harus mendownload aplikasi Dropbox di: https://www.dropbox.com/downloading?src=index dan install  aplikasi tersebut di komputer.

Setelah aplikasi terinstal, ikuti langkah-langkah berikut untuk mendaftar ke Dropbox:
Klik Sign Up:

Ketik Nama, Email, dan password > contreng: I agree to .. > klik Sign Up:

Klik Next:

Klik Make files local:

Klik Continue with Basic:

Tampilan berikutnya:

Hapus semua contreng > klik Not now:

Klik Continue to Dropbox:

SELESAI.
Untuk melihat hasilnya klik Dropbox icon di taskbar:

Bila suatu ketika Dropbox Sign Out, maka user dapat login lagi pada halaman Sign in:

 Demikianlah langkah-langkah untuk mendaftarkan diri ke Dropbox.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Beginilah Cara Untuk Mengganti Warna Background Pada Halaman Login

www.niguru.com
Niguru.com | Senin, 14 Sep 2020 | Meskipun hanya tampil sekilas, warna dasar (background) pada halaman login seringkali perlu diganti. Selain untuk mencegah kebosanan terhadap tampilan halaman login, pada komputer multi user, warna juga digunakan untuk mempermudah proses dalam membedakan setiap user.

Pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara untuk mengganti warna background pada halaman login.

Berikut ini contoh halaman login dengan warna yang berbeda-beda:

Berikut ini langkah-langkah untuk mengedit warna background:

Tekan tombol [Ctrl + S]:
  1. Ketik “background” (tanpa tanda petik).
  2. Klik tombol search (kaca pembesar).
  3. Klik Change the background and color on Start.

  1. Pilih salah satu warna dasar.
  2. Pilih dan klik salah satu pilihan intensitas warna.
  3. Klik BACK (tanda panah ke kiri)

Hasilnya:

Demikianlah cara untuk mengganti warna background pada halaman login.
Semoga penjelasan pada posting kali ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan bagi para pembaca sekalian.

Selamat beraktivitas .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Cara Untuk Menyembunyikan Ribbon Pada Saat Sebuah Form Dibuka

www.niguru.com
Niguru.com | Minggu, 13 Sep 2020 |Pada MS (Microsoft) Access versi 2007, atau versi berikutnya yang lebih baru, baris-baris menu dan icon-icon pada toolbar digantikan dengan RIBBON.

Berbeda dengan toolbar yang bisa dengan mudah disembunyikan lewat startup settings, ribbon bisa disembunyikan permanen secara manual, atau bila ingin disembunyikan saat membuka aplikasi tertentu, harus menggunakan instruksi VBA untuk pengaturannya.

Berikut ini langkah-langkah untuk menyembunyikan ribbon.
Untuk uji coba ini Niguru.com menggunakan form yang sudah dibuat dengan langkah-langkah yang sudah dijelaskan pada posting kemarin (baca: Membuat Database Window Tampil Minimal Saat Suatu Form Dibuka):

  1. Double-click ujung kiri atas frame dari Form
  2. Pilih tab Event
  3. Pada event On Open, scroll down dan pilih [Event Procedure]
  4. Klik tombol untuk membuka VBA Editor (tombol tiga titik)

 

Pada VBA Editor, terlihat sudah ada instruksi pada event On Open, karena pada uji coba form sebelumnya diisikan instruksi untuk membuat database window tampil minimize.
Tambahkan instruksi:
On Error Resume Next
DoCmd.ShowToolbar “Ribbon”, acToolbarNo

Simpan hasilnya, dan apabila form tersebut (Form1) dibuka pada MS Access 2003 yang tidak memiliki ribbon maka, perintah untuk menyembunyikan ribbon tidak berfungsi, dan hanya berfungsi instruksi sebelumnya yang digunakan untuk membuat database window tampil minimize:

Bila aplikasi dijalankan pada MS Access 2007 atau versi yang lebih baru, maka sebelum Form1 dibuka, ribbon dan navigation pane akan tampil normal.

Pada saat Form1 dijalankan maka dua baris instruksi pertama pada event On Open akan menyembunyikan ribbon, dan dua baris instruksi berikutnya akan membuat Navigation Pane tampil dalam mode hidden (= tersembunyi):

Demikianlah cara untuk menyembunyikan ribbon pada MS Access pada saat sebuah form dibuka.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Operasi Date Dan Time Pada Javascript – Part 2 (Jam, Menit, Detik)

www.niguru.com

Niguru.com | Sabtu, 12 Sep 2020 | Pada posting sebelumnya sudah dijelaskan bahwa dalam pembuatan aplikasi dimana user harus menginput data berupa tanggal atau waktu, biasanya di dalam program tersebut terdapat suatu fungsi perhitungan yang menggunakan tanggal atau waktu. 
Posting kali ini melanjutkan posting sebelumnya yang sudah menjelaskan mengenai operasi yang berkaitan dengan tanggal. Maka kali ini Niguru.com akan melanjutkan dengan penjelasan yang terkait dengan waktu.

Untuk mendapatkan atau menuliskan nilai waktu menggunakan function new Date() yang sudah dijelaskan pada posting sehari sebelumnya.
Sedangkan untuk mendapatkan nilai waktu dari new Date() menggunakan atribut lanjutan sebagai berikut:
new Date().getHours() untuk mengambil jam new Date().getMinutes() untuk mengambil menit
new Date().getSeconds() untuk mengambil detik
Perhatikan pada contoh berikut ini:

Javascript

Penulisan tanggal dan waktu

var a=new Date()
document.write(a,”
“)
var jam=a.getHours()
var menit=a.getMinutes()
var detik=a.getSeconds()

Jam: document.write(jam)
Menit: document.write(menit)
Detik: document.write(detik)

 

Simpan dengan nama dateTime05.html:

 

Buka file dateTime05.html pada browser. Hasilnya:

Demikianlah penjelasan mengenai operasi date dan time pada Javascript. 
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Membuat Database Window Tampil Minimal Saat Suatu Form Dibuka

www.niguru.com
Niguru.com | Sabtu, 12 Sep 2020 | Pada MS ( Microsoft) Access versi 2003 atau versi yang lebih lama, terdapat database window, yaitu suatu window yang menampung berbagai obyek untuk membuat aplikasi, seperti tabel, query, form, report dan lain sebagainya.

Untuk membuat suatu form tampil tanpa terganggu tampilan database window, maka user bisa menyisipkan sebaris instruksi VBA di dalam form agar, pada saat form tersebut dibuka, database window akan langsung tampil dalam mode minimize.

Berikut ini caranya:

  1. Pilih dan klik Form pada objects.
  2. Klik Create form in Design view.
  3. Pilih dan klik komponen Label.
  4. Buat label di canvas.
  5. Ketikkan teks pada label tersebut, misal: Uji Coba Database Window.

  1. Perbesar font pada label, misal = 22.
  2. Tekan tombol [Ctrl + S] untuk menyimpan, beri nama form, misal: Form1.
  3. Klik OK

  1. Double-click pada sudut kiri atas frame Form.
  2. Pilih tab Event.
  3. Pada event On Open, scroll down dan pilih [Event Procedure].
  4. Klik tombol untuk masuk ke VBA Editor (tombol dengan tiga titik).

Ketikkan:
DoCmd.SelectObject acForm, “form1”, True
DoCmd.Minimize

Simpan pekerjaan tersebut, dan buka kembali form yang sudah dibuat.
Hasilnya saat form tersebut (= Form1) dibuka, maka database window akan tampil dalam mode minimize, sementara Form1 tetap tampil normal:

Demikianlah cara untuk membuat database window tampil minimal pada saat suatu form dibuka.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Operasi Date Dan Time Pada Javascript – Part 1 (Tanggal, Bulan, Tahun)

www.niguru.com

Niguru.com | Jumat, 11 Sep 2020 | Dalam pembuatan aplikasi dimana user harus menginput data berupa tanggal atau waktu, biasanya di dalam program tersebut terdapat suatu fungsi perhitungan yang menggunakan tanggal atau waktu. Contoh paling sederhana untuk aplikasi yang butuh tanggal dan waktu adalah aplikasi daftar hadir karyawan.
Kali ini Niguru.com akan memperkenalkan perintah pada Javascript yang dapat digunakan untuk mengolah tanggal (tanggal, bulan, tahun) atau waktu (jam, menit, detik).

Javascript menyediakan function utama untuk keperluan ini, yaitu: new Date()
Function  ini digunakan untuk mendapatkan tanggal dan waktu hari ini. 
Contoh penggunaan:
Nama_variabel = new Date()
Penggunaan pada aplikasi sederhana, bisa dilihat pada contoh berikut:

Javascript

Penulisan tanggal dan waktu

var a=new Date()
document.write(a)

 

Saat ditampilkan pada browser:

 

Untuk mengisi new Date dengan data tanggal dan waktu maka harus diisi dengan format berikut ini:
new Date(year, month, day, hours, minutes, seconds, milliseconds)
year = tahun
month = bulan
day = tanggal
hours = jam
minutes = menit
seconds = detik
milliseconds = mili detik

Lihat pada contoh berikut:

Javascript

Penulisan tanggal dan waktu

var a=new Date(2018, 11, 24, 8, 8, 8, 8)
document.write(a)

 

Saat ditampilkan pada browser:

 

Komponen tanggal yang tidak diisi akan diisi dengan: 1 Januari 1970. Komponen waktu yang tidak diisi akan diisi dengan 0.
Perhatikan pada contoh berikut ini:

Javascript

Penulisan tanggal dan waktu

var a=new Date(2018,3,7)
document.write(a)

 

Saat ditampilkan pada browser:

 

 

Variabel tersebut dapat ditambah dengan atribut lanjutan untuk mengambil tanggal, bulan dan tahun, yang ada didalam function new Date() tersebut.
Sintaks penulisannya:
new Date().getFullYear() untuk mengambil tahun
new Date().getMonth() untuk mengambil bulan
new Date().getDate() untuk mengambil tanggal

Lihat pada contoh berikut:

Javascript

Penulisan tanggal dan waktu

var a=new Date()
document.write(a,”
“)
var tahun=a.getFullYear()
var bulan=a.getMonth()
var tanggal=a.getDate()

Tahun: document.write(tahun)
Bulan: document.write(bulan)
Tanggal: document.write(tanggal)

 

 

Saat ditampilkan pada browser:

Note:
Javascript menampilkan angka bulan dari 0 .. 11. Misal: Januari sebagai 0 dan Desember sebagai 11. Maka pada contoh di atas April ditampilkan sebagai angka 3.
Demikianlah penjelasan mengenai operasi date dan time pada Javascript. Penjelasan pada posting ini akan dilanjutkan pada posting hari berikutnya.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Memanfaatkan Finger Print Scanner Sebagai Pengganti Password

www.niguru.com
Niguru.com | Kamis, 10 Sep 2020 | Saat ini beberapa laptop papan menengah dan papan atas ada yang sudah dilengkapi dengan fasilitas FINGER PRINT SCANNER, yaitu alat /perangkat untuk membaca sidik jari (finger print).

Sayangnya seringkali keberadaan perangkat tambahan ini seringkali tidak dimanfaatkan sama sekali oleh para user. Padahal finger print scanner dapat digunakan sebagai pengganti penulisan password.

Berikut ini cara pemanfaatan finger print scanner sebagai pengganti password untuk masuk ke Windows.

Tekan tombol [Windows + S]

Hasilnya:

Scroll down, dan pilih Settings:

Ketik “login” dan pilih Sign-in options:

Pada Fingerprint, klik Add:

  1. Ketik password
  2. Klik OK

Scan sidik jadi pada fingerprint scanner 4x :

Klik Finish:

Tekan tombol [Alt + F4] untuk keluar dari halaman settings:

Selanjutnya halaman Sign-in (= logon Windows) akan menampilkan 2 opsi, yaitu opsi untuk mengetikkan password, atau scan sidik jari:

Demikianlah cara pemanfaatan finger print scanner sebagai perangkat untuk menggantikan password, saat masuk /login ke Windows.

Semoga penjelasan pada posting ini dapat bermanfaat untuk menambah wawasan dan pengetahuan bagi para pembaca sekalian.

Selamat beraktivitas .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Berbagi Variabel Di Dalam Web Server Antara VBScript Dan Javascript

www.niguru.com

Niguru.com | Rabu, 9 Sep 2020 | Pada posting 2 hari sebelumnya, Niguru.com sudah menjelaskan mengenai cara untuk menjalankan program berbasis Javascript secara server side, sehingga semua pengolahan dilakukan di server dan source code tidak dapat terlihat di browser yang merupakan client.
Programmer dapat menggunakan secara bergantian VBScript dan Javascript dalam program yang dibuatnya, dan bila Javascript bekerja server side maka variabel yang terbentuk dapat digunakan oleh VBScript.
Sayangnya penggunaan variabel ini hanya bisa bekerja satu arah saja. VBScript bisa membaca variabel Javascript (yang server side), namun tidak sebaliknya.

Berikut ini contohnya:
var a,b
a=10
b=20

<%
dim c,d,e
c=a*2
d=b/4
e=c+d
%>


Variabel Javascript n VB

e:

 

Simpan dengan nama VBnJS01.asp:

 

Buka file VBnJS01.asp pada browser. Hasilnya:

Demikianlah penjelasan mengenai cara berbagi variabel di dalam web server antara VBScript dengan Javascript.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Melindungi Data Yang Tersimpan Pada Hard Disk Atau USB Flash Disk Dari Pencurian Dengan Fasilitas BitLocker

www.niguru.com
Niguru.com | Selasa, 8 Sep 2020 | Bagi pemilik komputer informasi berupa aplikasi dan data yang tersimpan pada setiap “storage” (media penyimpanan) seperti HDD (hard disk drive), flash disk, CDROM, DVDROM, SDCard, dan lain sebagainya, adalah properti yang sangat berharga.

Pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara untuk melindungi /memproteksi storage dengan aplikasi BitLocker yang sudah disediakan oleh Microsoft, secara gratis, dalam bundel OS Windows

Berikut ini adalah cara untuk menggunakannya:
Tekan tombol [Ctrl + X] dan pilih Control Panel:

Pilih dan klik BitLocker Drive Encryption:

  1. Pilih drive yang akan diproteksi
  2. Klik Turn on BitLocker

  1. Contreng Use a password ..
  2. Buat password dengan mengetikkan password baru 2X
  3. Klik Next

Persiapkan USB flash drive, untuk membuat file sebagai sarana recovery, bila user lupa password.
Klik Save to a USB flash drive:

Klik Save:

Klik Next:

  1. Pilih radio button: Encrypt used disk space ..
  2. Klik Next

Klik Start Encrypting:

Hasilnya, tampilan drive akan tampil dengan gambar gembok disisinya:

Hasilnya bila dilihat dan dibandingkan tampilan drive yang sudah diproteksi dengan BitLocker dengan drive lain yang belum terproteksi:

Demikianlah cara untuk melindungi data yang tersimpan didalam HDD atau USB Flash Disk dengan fasilitas BitLocker.
Semoga penjelasan pada posting kali ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan bagi para pembaca sekalian.

Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Transfer Data Berupa Teks (String) Dari Server Ke Client Sebagai Bagian Dari Kolaborasi ASP Dan Javascript

www.niguru.com

Niguru.com | Senin, 7 Sep 2020 | Seperti yang sudah dijelaskan pada posting sehari sebelumnya, bahwa seringkali seorang programmer perlu menggabungkan pengolahan data pada server dengan pengolahan data pada client. 
Pada posting sehari sebelumnya sudah dijelaskan mengenai cara mentransfer data berupa angka dari server ke client, maka pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara mentransfer data berupa teks. Perlu dijelaskan terpisah karena caranya berbeda.

Untuk memperjelas bedanya Niguru.com akan membagikan script contoh yang serupa dengan script untuk mengirim angka dari server ke client, namun ini untuk mengirim teks atau string dari server ke client:

 

Simpan dengan nama bacaVariabel02.asp:

 

Buka file bacaVariabel02.asp pada browser. Hasilnya:

 

Note:
b: tampil “undefined” padahal seharusnya menampilkan kata “Indonesia” yang merupakan konten variabel a, sumber dari variabel b.

 

Solusinya adalah dengan menambahkan tanda petik tunggal di awal dan di akhir data teks atau string yang akan di kirimkan. Berikut ini contohnya:

<%
dim a,e
a=”Indonesia”
e=”‘”&a&”‘”
%>

var b
b=

Menampilkan variabel


Dari ASP ke Javascript
a:
———————–
document.write(“b: “,b,”
“)

 

Simpan dengan nama bacaVariabel03.asp:

 

Buka file bacaVariabel03.asp pada browser. Hasilnya:

 

Note:
Data dari variabel a ditransfer ke variabel e dengan ditambah tanda petik tunggal. Javascript mengambil data variabel e, yang sudah dilengkapi tanda petik tunggal. 
Demikianlah penjelasan mengenai cara transfer data antara VBScript yang berada di server dan Javascript yang ada di client.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Transfer Data Berupa Angka Dari Server Ke Client Sebagai Bagian Dari Kolaborasi ASP Dan Javascript

www.niguru.com

Niguru.com | Minggu, 6 Sep 2020 | Seperti yang sudah pernah dijelaskan sebelumnya bahwa VBScript adalah pemrograman web yang bekerja secara server side, sedangkan Javascript adalah pemrograman web yang bekerja secara client side.
Pada saat menampilkan data atau mengolah data kadangkala programmer perlu melakukan kolaborasi antara VBScript dan Javascript. Cara mentransfer variabel antara VBScript dan Javascript akan dijelaskan pada posting kali ini.

Niguru.com akan menjelaskan bagaimana mentransfer data berupa ANGKA dari server ke client.
Cara termudah adalah client membaca variabel yang ada pada server. Sintaks penulisannya adalah:
variabel_client =
Berikut ini adalah script contohnya:
<%
dim a,b
a=12345
b=67890
%>

var c,d
c=
d=

Menampilkan variabel


Dari ASP ke Javascript
a:
b:
———————–
document.write(“c: “,c,”
“)
document.write(“d: “,d,”
“)

 

Simpan dengan nama bacaVariabel01.asp:

 

Buka file bacaVariabel01.asp pada browser. Hasilnya:

Demikianlah penjelasan mengenai cara transfer data antara VBScript yang berada di server dan Javascript yang ada di client.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Mengambil Dan Menampilkan Nilai Dari Suatu Variabel Yang Berada Di Web Server

www.niguru.com

Niguru.com | Sabtu, 5 Sep 2020 | Pada pemrograman berbasis web, dimana user berhadapan dengan browser sebagai interface program, sudah tentu setelah suatu operasi dilakukan di server, user ingin hasil olah ditampilkan pada halaman web yang ditampilkan browser.
Kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara menampilkan nilai (=value) dari suatu variabel yang ada pada server pada HTML yang merupakan script untuk menampilkan data pada browser.

Cara termudah untuk menampilkan nilai variabel adalah dengan menggunakan script: 
Contoh:
<%
dim a,b
a=”Belajar ASP”
b=1234567890
%>


Menampilkan variabel

Kolom: <input type=text value= >

 

Simpan dengan nama bacaVar.asp:

 

Buka file bacaVar.asp pada browser. Hasilnya:

Demikianlah penjelasan mengenai cara untuk mengambil dan menampilkan nilai dari suatu variabel yang berada di web server.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Menjalankan Javascript Secara Server Side

www.niguru.com

Niguru.com | Kamis, 3 Sep 2020 | Javascript adalah aplikasi pemrograman web yang bekerja secara client side, sehingga source code yang dituliskan dapat terlihat oleh pengunjung web lewat browser yang mereka gunakan.
Namun ada solusi bagi user yang ingin menggunakan Javascript dalam mode server side. Hanya dengan menambahkan script tertentu, maka Javascript dapat berjalan dalam mode server side. Javascript yang dijalankan dalam mode server side, punya source code yang tidak dapat dilihat lewat browser.
Berikut ini sintaks Javascript server side:
 
[script pemrograman disini]
Perhatikan contoh berikut ini:

Belajar Javascript

Membuat variabel dan function di server

—————


var a,b,c,d
 
a = “Anto”
b = “Budi”
c = “Citra”
d = “Selamat belajar “

function gabung(x,y)
{response.write(x+y+”
“)}

<%
call gabung(d,a)
call gabung(d,b)
call gabung(d,c)
%>
—————

 

Simpan dengan nama ServerClient01.asp:

 

Buka file ServerClient01 pada browser. Hasilnya:

 

Source code bila dilihat melalui browser:

 
Note:
Source code tidak dapat menampilkan script yang dibuat secara server side. Hanya script HTML yang tampil pada browser.
Demikianlah penjelasan mengenai cara menjalankan Javascript secara server side.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Hindari Menggunakan Script VBScript Yang Hanya Dapat Dijalankan Oleh Internet Explorer

www.niguru.com

Niguru.com | Kamis, 3 Sep 2020 | Hal yang seringkali terjadi pada seorang programmer pada awal belajar VBScript, adalah belum mengetahui bahwa tidak semua script bisa diterima secara universal oleh setiap browser. Ada script tertentu yang hanya dikenali dan dapat dieksekusi oleh IE (Internet Explorer).
Itulah sebabnya Niguru.com menyarankan untuk menggunakan browser selain IE pada saat melakukan pengujian program berbasis web. Berikut ini Niguru.com memberikan beberapa contoh script yang  hanya dikenali IE.

1. Msgbox:

 

Msgbox pada IE:

 

Msgbox pada browser lain:

 

2. Inputbox:

 

Inputbox pada IE:

 

Inputbox pada browser lain:

 

3. Alert:

 

Alert pada IE:

 

Alert pada browser lain:

Note:
Ketiga instruksi VBScript yang disebutkan di atas, tidak tampil pada browser selain IE.
Demikianlah penjelasan mengenai script tertentu yang hanya dikenali oleh IE.
Semoga penjelasan pada posting kali ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan bagi teman-teman pembaca sekalian.
Selamat beraktivitas .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Mengenal Checkbox Sebagai Input Pada ASP

www.niguru.com

Niguru.com |Rabu, 2 Sep 2020 | Ada beberapa  bagi user untuk berinteraksi dengan aplikasi yang berbasis web yang ditampilkan oleh browser. Cara yang paling banyak dipilih adalah dengan menggunakan text field atau textbox, yaitu kolom untuk menuliskan kata atau angka.
Kali ini Niguru.com akan memperkenalkan checkbox sebagai salah satu alternatif input bagi aplikasi berbasis web. Dan kali ini Niguru.com akan menerapkan pada halaman web yang dituliskan dengan script .ASP.

Sintaks penulisan checkbox adalah:
Output dari checkbox berupa pernyataan /statement “on” atau “off”.
Berikut ini contoh aplikasinya:

Belajar Input Checkbox

Contreng pohon yang kamu pilih

—————————-
Kelapa
Karet
Beringin
Kaktus

<%
dim a,b,c,d,e
a=request.form(“Kelapa”)
b=request.form(“Karet”)
c=request.form(“Beringin”)
d=request.form(“Kaktus”)
e=”&#9658 Pohon”

response.write(“Kamu memilih:
“)
if a=”on” then response.write(e&” Kelapa
“)
if b=”on” then response.write(e&” Karet
“)
if c=”on” then response.write(e&” Beringin
“)
if d=”on” then response.write(e&” Kaktus
“)
%>

 

Simpan dengan nama check01.asp:

 

Buka file check01.asp pada browser:

 

Contreng pilihan (boleh lebih dari satu) > klik Kirim Data:

 

Hasilnya:

Demikianlah pengenalan checkbox sebagai salah satu alternatif input pada aplikasi berbasis web.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)