Mengatur Tanggal Dan Waktu Lewat DOS Prompt

www.niguru.comNiguru.com | Minggu, 19 Sep 2021 | Jam dan tanggal yang ditampilkan oleh OS (Operating System) adalah waktu yang senantiasa sinkron dengan waktu dunia yang sudah dijadikan referensi oleh OS sehingga apabila komputer terhubung dengan internet jam dan tanggal akan otomatis dibuat sinkron oleh OS.

Pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara setting jam dan tanggal pada komputer yang tidak terhubung dengan internet, karena pengaturan jam dan tanggal ditentukan oleh pengaturan yang dilakukan oleh user.

Berikut ini cara setting jam dan tanggal lewat DOS prompt. Langsung saja Niguru.com akan menjelaskan dengan mulai membuka DOS prompt:
www.niguru.com

Ketik “time” > [Enter]:

www.niguru.com

 

Ketikkan waktu dalam format:
jam:menit:detik
Misal:
18:25:00

 

www.niguru.com

Bila jam komputer diperiksa maka hasilnya akan sesuai dengan pengaturan waktu yang sudah diketikkan (detik biasanya sudah maju beberapa hitungan saat program dibuka):

www.niguru.com

Untuk mengatur tanggal kembali ke DOS prompt. Ketik “date” > [Enter]:

www.niguru.com

 

Ketikkan tanggal dalam format:
tanggal-bulan-tahun
Dimana masing-masing diketikkan dalam 2 digit.
Misal: 01-05-21

 

www.niguru.com

Bila tanggal komputer diperiksa maka hasilnya akan sesuai dengan pengaturan tanggal yang sudah diketikkan:

www.niguru.com

 

Demikianlah penjelasan mengenai cara setting jam dan tanggal lewat DOS.
Selamat mencoba .. Have a nice day 🙂

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Tinggalkan komentar